Ebuzz – PT Summarecon Agung Tbk (SMRA) di sepanjang tahun 2024 menargetkan marketing sales sebesar Rp 5 triliun. Target tersebut diperoleh dari 9 proyek yang dimiliki perseroan yang tersebar di berbagai wilayah seperti Karawang, Bekasi, Bogor dan Bandung.
Presiden Direktur PT Summarecon Agung Tbk Adrianto...