EBuzz-PT Trimegah Karya Pratama Tbk (UVCR), emiten pengembang ekosistem voucher digital dan program loyalitas Ultra Voucher, memandang tahun 2026 sebagai fase penting dalam transformasi dan akselerasi bisnis Perseroan.
Seiring dengan pemulihan daya beli masyarakat serta pesatnya digitalisasi di berbagai sektor, Perseroan bersiap memperluas jangkauan bisnis...
EBuzz - Pemegang saham pengendali PT Trimegah Karya Pratama Tbk. (UVCR) yakni PT Trimegah Sumber Mas, resmi mengurangi porsi kepemilikannya lewat penjualan sebagian saham pada 13 November 2025.
Corporate Secretary UVCR, Ayu Kusuma Trisyani, mengungkapkan bahwa entitas pengendali tersebut melepas 62.500.000 lembar saham UVCR dalam...