EBuzz - PT Sucorinvest Asset Management (Sucor AM) memperluas akses investasi bagi masyarakat Indonesia melalui kerja sama strategis dengan PT Bank Ina Perdana Tbk (Bank INA), yang merupakan bagian dari Salim Group. Kolaborasi ini diumumkan dalam acara Press Conference di Raffles Jakarta, Selasa (11/3/2025).
Melalui...