EBuzz - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) membuka kembali perdagangan saham PT MD Entertainment Tbk (FILM), PT Red Planet Indonesia Tbk (PSKT), dan PT Citatah Tbk (CTTH) pada Selasa (16/12/2025).
Sebagai informasi, BEI sebelumnya menghentikan sementara perdagangan saham FILM, PSKT, dan CTTH pada 8 Desember,...
EBuzz - Emiten perhotelan, PT Red Planet Indonesia Tbk (PSKT), yang menaungi jaringan Monoloog Hotels dan Hotel Pusako, bakal melakukan peremajaan aset atau asset rejuvenation yang akan berlanjut hingga tahun 2026.
Langkah pembaruan aset ini, akan mencakup seluruh jaringan hotel di bawah merek Monoloog Hotels...