EBuzz - PT Maharaksa Biru Energi Tbk (OASA) menyampaikan klarifikasi resmi kepada Bursa Efek Indonesia (BEI) menyusul pergerakan harga saham perseroan yang berfluktuasi signifikan.
Melalui surat bernomor S.07/MBE-CLO/0126/0252, emiten yang bergerak di sektor energi terbarukan ini menegaskan bahwa tidak terdapat informasi atau fakta material yang...