EBuzz - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan bahwa seluruh aktivitas operasional Bursa Efek Indonesia (BEI) tetap berjalan normal menyusul pengunduran diri Iman Rahman di tengah kondisi pasar saat ini.
Kepala Eksekutif Pengawas Pasar Modal, Keuangan Derivatif, dan Bursa Karbon OJK, Inarno Djajadi, menyampaikan bahwa OJK...