BerandaTopikLibur Nataru

Tag: Libur Nataru

Libur Tahun Baru 2025, JTT Catat Lonjakan Kendaraan Masuk dari Wilayah Timur Trans Jawa

EBuzz-Pada periode libur Tahun Baru 2025 (01/01), PT Jasamarga Transjawa Tol catat sebanyak 45.637 kendaraan masuk dari Wilayah Timur Trans Jawa. Total volume kendaraan yang masuk dari Wilayah Timur Trans Jawa melalui Gerbang Tol (GT) Cikampek Utama ini naik 80,98% jika dibandingkan lalu lintas...

Antisipasi Arus Mudik Libur Nataru, Puri Sentul Permai (KDTN) Percepat Pembangunan Hotel Swiss-Belexpress di Rest Area KM 260B

EBuzz - PT Puri Sentul Permai Tbk mempercepat pembangunan Swiss-Belexpress di Rest Area Heritage Km 260B Banjaratma - Brebes. Hal ini dimaksudkan untuk mengantisipasi tingginya kebutuhan tempat istirahat para pengendara yang kelelahan pada saat arus mudik libur Natal dan Tahun Baru 2025 mendatang. Pembangunan Swiss-Belexpress...

Dukung Kelancaran Libur Nataru, Pemerintah Beri Diskon Tarif Tol 10 Persen

EBuzz - Sebagai upaya mendukung kelancaran arus mudik dan arus balik pada masa libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru), Kementerian Pekerjaan Umum bersama Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) melakukan beragam persiapan di antaranya pemberlakukan diskon tarif tol pada beberapa ruas tol yang...