EBuzz - PT Jasamarga Transjawa Tol (JTT) melakukan perbaikan di tujuh titik ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek menjelang musim mudik Idul Fitri 1446 Hijriah. Langkah ini diambil untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan pengendara.
Senior Manager Representative Office 1 PT JTT, Amri Sanusi menjelaskan bahwa perbaikan yang...