BerandaTopikInklusi

Tag: Inklusi

Dorong Peningkatan Literasi dan Inklusi Keuangan Syariah di Kalangan Pelajar, OJK Gelar ISFO 2024

EBuzz – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menggelar pelaksanaan Indonesia Sharia Financial Olypiad (ISFO) 2024 atau Olimpiade Keuangan Syariah dengan tema “Sharia Smart Generation for Brighter Future” yang bertujuan untuk semakin mendorong peningkatan literasi dan inklusi keuangan syariah di kalangan pelajar dan mahasiswa. Kegiatan Kick Off...

Pasar Modal Indonesia kembali Gelar Sharia Investment Week 2024

Jakarta, EBuzz - Dalam rangka meningkatkan literasi dan inklusi pasar modal syariah, PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bekerja sama dengan PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) yang merupakan Self-Regulatory Organization (SRO), serta didukung oleh Otoritas Jasa Keuangan...

Sucor Sekuritas Ajak Masyarakat Melek Investasi Lewat Kompetisi “Stock Wars” 2024

Jakarta, EBuzz – Sucor Sekuritas pada tahun 2024 kembali menyelenggarakan kompetisi trading saham yakni Stock Wars 2024. Kompetisi yang diselenggarakan setiap tahunnya bisa diikuti oleh semua kalangan, termasuk mahasiswa hingga profesional keuangan. Stock Wars Trading Competition sudah resmi dibuka pada tanggal 02-31Mei 2024, dengan periode...

OJK : Sinergi dan Kolaborasi Membangun Ekonomi Syariah

Jakarta, EBuzz – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendorong penguatan keuangan syariah melalui sinergi dan kolaborasi dengan berbagai pihak untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan syariah. Demikian disampaikan Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi dalam sambutannya...