BerandaTopikIKN

Tag: IKN

Studi Kelayakan Nyatakan Layak! SBMA Siap Perluas Ekosistem Bisnis Gas Industri ke Konstruksi dan Pengolahan Limbah Berkelanjutan

EBuzz-PT Surya Biru Murni Acetylene Tbk (SBMA), emiten yang selama ini dikenal beroperasi di bidang Perdagangan Besar Bahan Kimia Anorganik dan Gas, membuat langkah mengejutkan dengan mengumumkan melangkah dengan ekspansi strategis yang dinilai berpotensi memperkuat posisi Perseroan di sektor industri berkelanjutan. Rini Dwiyanti Direktur Utama...

PTPP Kebut 19 Proyek di IKN, Nilainya Tembus Rp15,85 Triliun

EBuzz - PT PP (Persero) Tbk (PTPP), salah satu perusahaan konstruksi BUMN terkemuka, mencatat telah menggarap 19 proyek strategis di kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara dengan total nilai kontrak mencapai Rp15,85 triliun hingga Agustus 2025. Corporate Secretary PT PP Tbk, Joko Raharjo, menyampaikan bahwa...

Emiten BSBK Andalkan Berkah IKN untuk Ekspansi Balikpapan Superblock di 2025

EBuzz - Emiten properti PT Wulandari Bangun Laksana Tbk (BSBK) menyiapkan sejumlah rencana ekspansi pengembangan kawasan Balikpapan Superblock guna meningkatkan kinerja perseroan di tahun 2025. Langkah ini didorong oleh potensi dampak positif dari pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) yang berlokasi tidak jauh dari Balikpapan. Direktur Utama...

WEGE Optimis Raih Kontrak Baru Rp 3,5 Triliun di 2025

EBuzz - PT Wijaya Karya Bangunan Gedung Tbk (WEGE) menargetkan nilai kontrak baru sebesar Rp 3,58 triliun pada 2025. Angka tersebut naik sebesar 34,43 persen dari realisasi Rp 2,66 triliun sepanjang 2024. Selain itu, WEGE menargetkan penjualan mencapai Rp4,4 triliun pada 2025. Sementara laba bersih...

BCA Bakal Groundbreaking di IKN Sebelum Upacara 17 Agustus 2024

EBuzz-PT Bank Central Asia Tbk (BCA) berencana mulai melaksanakan peletakan batu pertama pembangunan kantor atau groundbreaking di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada 12 Agustus 2024 mendatang. Presiden Direktur BCA Jahja Setiaatmadja mengatakan, lahan yang sudah disiapkan di IKN sebesar 9.000 m2. "Mudah-mudahan tanggal 12 (Agustus 2024)...

Kejar Target Penuhi Kebutuhan Air Minum IKN Nusantara, SPAM Sepaku Dikebut Beres Juli 2024

EBuzz-Dalam rangka memenuhi kebutuhan air baku di kawasan IKN Nusantara, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Direktorat Jenderal Sumber Daya Air telah menyelesaikan pembangunan Bendungan Sepaku Semoi berkapasitas 2.500 liter/ detik, dan Intake Sungai Sepaku yang berkapasitas 3.000 liter/ detik.  Menteri PUPR Basuki...