EBuzz - Emiten manufaktur komponen otomotif nasional, PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA), semakin serius dalam membangun ekosistem kendaraan listrik (EV) yang terintegrasi di Indonesia.
President Direktur DRMA, Irianto Santoso menjelaskan bahwa, DRMA menegaskan komitmennya dalam mendukung transisi menuju mobilitas berkelanjutan dan pengembangan energi terbarukan. Salah...