BerandaTopikChitose

Tag: Chitose

Bisnis Furnitur Makin Kinclong, Laba Chitose (CINT) Melejit 53% hingga Q3-2025

EBuzz - PT Chitose Internasional Tbk (CINT), emiten furnitur legendaris asal Cimahi mencatat kinerja cemerlang hingga kuartal III-2025, di mana laba tahun berjalan perseroan tumbuh 53,06% menjadi Rp10,23 miliar. Selain itu penjualan bersih Chitose sebesar Rp324,29 miliar. Kinerja gemilang ini didorong oleh dua segmen utama...